Difference between revisions of "Pelatihan Humbang 2"

From PKC
Jump to navigation Jump to search
(Created page with "Pelatihan Humbang 2 tanggal 23 Juni - 9 Juli 2022 Pelatihan di Humbang Hasundutan Sumatera utara dimulai dengan briefing para mentor sebanyak 30 orang yang berasal dari pelat...")
 
Line 1: Line 1:
Pelatihan Humbang 2 tanggal 23 Juni - 9 Juli 2022
=Pelatihan Humbang 2 tanggal 23 Juni - 9 Juli 2022=


Pelatihan di Humbang Hasundutan Sumatera utara dimulai dengan briefing para mentor sebanyak 30 orang yang berasal dari pelatihan humbang tahap 1.
Pelatihan di Humbang Hasundutan Sumatera utara dimulai dengan briefing para mentor sebanyak 30 orang yang berasal dari pelatihan humbang tahap 1.
Line 19: Line 19:
Jadwal pelatihan adalah seperti terlampir
Jadwal pelatihan adalah seperti terlampir


[[Image:Jadwal Training Guru dan Siswa Kabupaten Humbang Hasundutan 25 Juni.docx|400px]]




Hari Pertama sabtu 24 Juni 2022
Nama tim dari STKIP Surya:


Materi pelatihan sesi 1 adalah tentang
 
Nama Mentor:
 
Nama Peserta (guru):
 
 
 
==Hari Pertama sabtu 24 Juni 2022==
 
Materi pelatihan sesi 1 adalah tentang Pengenalan bilangan dan penjumlahan 1-5, 6,7 dan 10.
 
Mengapa tidak 8,9 dulu? Agar siswa tidak bosan.
Penjumlahan yang hasilnya 10 itu punya lagu yang khas yaitu lagu tamasya dengan lirik lagu sbb:
 
:SS satu sembilan
:DD dua delapan
:TT tiga dan tujuh
:EE empat dan enam
:LL lima dan lima
:Semua jumlah 10
:SS, DD, TT, EE, LL
 
Selesai pelatihan, guru mengajar murid. Suasana pelatihan sudah mulai meriah. Banyak guru yang sebelumnya tidak terbiasa mengajar secara asyik, kini di"paksa" untuk mengajar dengan cara yang sangat mengasyikan.
 
Hasilnya seperti pada video berikut ini.
 
{{#ev:youtube|
watch?v=2uji8hF3j2Y
}}
 
Yang menarik juga, ada kelompok yang membuat lagu penjumlahan 10 ini. Seperti pada video berikut
 
{{#ev:youtube|
watch?v=r8VY1cxXO2M
}}
 
 
 
==Hari Kedua Minggu 25 Juni 2022==
 
Hari kedua dimulai jam 13.00 karena sebagian besar peserta beribadah pagi hari di gereja masing-masing.
 
Walaupun hari minggu, peserta sekitar 98 % hadir. Suasana pelatihan lebih meriah dari hari pertama.
 
Pelatihan guru ke siswa lebih hidup. Lebih banyak kreatifitas guru dalam mengajar terpantau.
 
Mereka benar-benar mengajak anak untuk belajar dan bermain.
 
Ada yang main lagu ular naga panjangnya, lalu selesai lagu siswa-siswa diminta untuk menjawab bilangan yang hasilnya 8 dan 9.
 
Ada yang bermain dilapangan. Hampir semua kelompok sangat aktif.
 
Saya pikir inilah BELAJAR itu!!!
 
Anak sangat menikmati pembelajaran dan jiwa mereka bertumbuh dengan sehat. Tidak ada makian, yang ada hanya pujian dan penghargaan...
 
Luar biasa
 
Berikut ini adalah video hari kedua.

Revision as of 17:16, 26 June 2022

Pelatihan Humbang 2 tanggal 23 Juni - 9 Juli 2022

Pelatihan di Humbang Hasundutan Sumatera utara dimulai dengan briefing para mentor sebanyak 30 orang yang berasal dari pelatihan humbang tahap 1.

Para mentor ini bertugas membuka jalan dan melatih siswa-siswa selama para guru peserta dilatih oleh Prof. Yohanes Surya.

Para mentor ini akan melatih 20 siswa dan memonitor cara mengajar sekitar 10 guru yang ada didalam kelasnya.

Peserta pelatihan terdiri dari 280 guru dan 670 siswa. Dibagi dalam 30 kelas yang diketuai oleh para mentor.

Peserta berasal dari tempat yang jauh. Ada yang 2 jam dari rumahnya, sehingga pulang balik memakan waktu 4 jam. Mereka menggunakan tumpangan karena tidak ada taxi ataupun gojek untuk jarak sejauh itu.

Para peserta ini hebatnya membawa makan siang sendiri. Mereka semangat sekali dan ini belum pernah terjadi sebelumnya dimana pelatihan peserta membawa makan siang sendiri.

Para peserta sangat haus akan ilmu sehingga mereka mau berkorban apa saja.


Jadwal pelatihan adalah seperti terlampir

File:Jadwal Training Guru dan Siswa Kabupaten Humbang Hasundutan 25 Juni.docx


Nama tim dari STKIP Surya:


Nama Mentor:

Nama Peserta (guru):


Hari Pertama sabtu 24 Juni 2022

Materi pelatihan sesi 1 adalah tentang Pengenalan bilangan dan penjumlahan 1-5, 6,7 dan 10.

Mengapa tidak 8,9 dulu? Agar siswa tidak bosan. Penjumlahan yang hasilnya 10 itu punya lagu yang khas yaitu lagu tamasya dengan lirik lagu sbb:

SS satu sembilan
DD dua delapan
TT tiga dan tujuh
EE empat dan enam
LL lima dan lima
Semua jumlah 10
SS, DD, TT, EE, LL

Selesai pelatihan, guru mengajar murid. Suasana pelatihan sudah mulai meriah. Banyak guru yang sebelumnya tidak terbiasa mengajar secara asyik, kini di"paksa" untuk mengajar dengan cara yang sangat mengasyikan.

Hasilnya seperti pada video berikut ini.

{{#ev:youtube| watch?v=2uji8hF3j2Y }}

Yang menarik juga, ada kelompok yang membuat lagu penjumlahan 10 ini. Seperti pada video berikut

{{#ev:youtube| watch?v=r8VY1cxXO2M }}


Hari Kedua Minggu 25 Juni 2022

Hari kedua dimulai jam 13.00 karena sebagian besar peserta beribadah pagi hari di gereja masing-masing.

Walaupun hari minggu, peserta sekitar 98 % hadir. Suasana pelatihan lebih meriah dari hari pertama.

Pelatihan guru ke siswa lebih hidup. Lebih banyak kreatifitas guru dalam mengajar terpantau.

Mereka benar-benar mengajak anak untuk belajar dan bermain.

Ada yang main lagu ular naga panjangnya, lalu selesai lagu siswa-siswa diminta untuk menjawab bilangan yang hasilnya 8 dan 9.

Ada yang bermain dilapangan. Hampir semua kelompok sangat aktif.

Saya pikir inilah BELAJAR itu!!!

Anak sangat menikmati pembelajaran dan jiwa mereka bertumbuh dengan sehat. Tidak ada makian, yang ada hanya pujian dan penghargaan...

Luar biasa

Berikut ini adalah video hari kedua.